Rekomendasi 10 Konsultan Pajak Surabaya Terbaik

Mencari konsultan pajak yang handal dan dapat diandalkan di Surabaya? Simak 10 rekomendasi konsultan pajak terbaik yang dapat membantu mengoptimalkan keuangan bisnis Anda. Dari pengalaman hingga reputasi yang terpercaya, temukan konsultan pajak yang tepat untuk memenuhi kebutuhan pajak Anda dengan baik.

Pajak memiliki peranan yang sangat penting dalam kehidupan bernegara, khususnya dalam pembangunan ekonomi.

Membayar pajak merupakan sebuah kewajiban yang harus Wajib Pajak lakukan sebagai warga negara Indonesia. Jika tidak membayar pajak, maka dapat memperoleh hukuman, mulai dari denda hingga kurungan penjara.

Kepemilikan NPWP merupakan persyaratan dari banyak transaksi bisnis. NPWP juga menjadi salah satu syarat bagi Wajib Pajak dalam melakukan proses pembayaran hingga pelaporan pajak.

Apabila segala urusan pembayaran dan pelaporan pajak telah dilunasi, maka akan mudah bagi Wajib Pajak menjalankan bisnisnya tanpa terhindar dari denda pajak.

Pembayaran pajak yang dilakukan Wajib Pajak akan digunakan untuk pembiayaan banyak fasilitas umum, seperti jalan, sekolah, rumah sakit, dan kendaraan umum.

Manfaat membayar pajak tidak dapat dirasakan secara langsung, namun pajak memegang peranan penting terutama dalam pembangunan negara.

10 Konsultan Pajak di Surabaya

Jika Anda berada di wilayah Surabaya dan Anda sudah mengetahui cara membayar pajak dan pajak mana yang memiliki nilai nominal tertentu, Anda dapat membayar pajak Anda dalam waktu singkat. Namun bagi Anda yang belum mengenal wajib pajak, tidak perlu khawatir karena di luar sana banyak sekali konsultan pajak.

Berikut sejumlah rekomendasi konsultan pajak surabaya terbaik dan terpercaya yang bisa Anda jumpai.

konsultan pajak surabaya
konsultan pajak surabaya

1. TemanPajak.com – Partnerin

TemanPajak.com by Partnerin adalah perusahaan konsultan pajak dan keuangan di Indonesia yang berdedikasi untuk memberikan solusi yang disesuaikan dengan kebutuhan bisnis Anda. Tim ahli Temanpajak yang berpengalaman dapat membantu mengurus segala urusan keuangan dan pajak bisnis Anda di Indonesia sehingga Anda dapat fokus pada pengembangan bisnis Anda.

Temanpajak menyediakan berbagai layanan, seperti pengelolaan pajak, laporan keuangan, audit, dan layanan pajak dan keuangan lainnya, sehingga kami siap membantu Anda dengan kebutuhan bisnis Anda di Indonesia. berikut daftar lengkap jasa pajak yang dilayani temanpajak.com:

  • Jasa Transfer Pricing
  • Jasa penghitungan pajak
  • Jasa pengajuan laporan pajak
  • Jasa penyusunan dan pemeriksaan dokumen perpajakan
  • Penelitian Kepatuhan Pajak
  • Pendampingan Restitusi Pajak
  • Advis Pajak, Strukturisasi, Dan Pengajuan Fasilitas Pajak

Silahkan konsultasikan permasalahan pajak Anda dengan menghubungi kontak di bawah ino

No Telepon/Whatsapp : 085161814028

Website : temanpajak.com

Jasa Konsultan Pajak dan Keuangan - Temanpajak.com

 

2. Flazztax Surabaya

Flazztax adalah konsultasi pajak yang menyediakan layanan perpajakan untuk perusahaan (SPT bulanan, SPT Tahunan, dan layanan pendukung lainnya) dan perorangan atau individu (karyawan, freelancer, wiraswasta, atau ketiganya).

Flazztax telah berkecimpung di bidang perpajakan dengan pengalaman lebih dari 13 tahun. Perusahaan ini memiliki visi memberikan kemudahan, kenyamanan serta kepastian bagi masyarakat.

Layanan yang diberikan praktis dengan sistem bimbingan yang mudah dan sesuai dengan undang-undang perpajakan Indonesia. Anda dapat menyelesaikan pelayanan pajak Anda dengan mudah jika berkonsultasi ke Flazztax.

Silahkan konsultasikan permasalahan pajak Anda dengan menghubungi kontak di bawah ini.

Alamat: 1516, Ciputra World, Jl. Mayjen Sungkono No.89, Gunung Sari, Dukuhpakis, Surabaya City, East Java 60224.

No Telepon: 02130499751

Situs: https://flazztax.com/

 

3. Konsultan Pajak Surabaya (MUC)

Multi Utama Consultindo atau MUC Consulting merupakan perusahaan yang memberikan jasa di bidang konsultasi pajak dan keuangan. Perusahaan ini membuka kantor di Surabaya untuk melayani klien yang ada di Jawa Timur dan Indonesia Timur.

Konsultasi layanan yang diberikan Pajak Surabaya MUC meliputi tax lawyer, tax compliance, transfer pricing service, tax advisory, accounting services, dan customs.

Silahkan konsultasikan permasalahan pajak Anda dengan menghubungi kontak di bawah ini.

Alamat: Graha Pena, Jl. Ahmad Yani No.88, Ketintang, Kec. Gayungan, Kota SBY, Jawa Timur 60231.

No Telepon: 0318284256

Situs: http://konsultanpajaksurabaya.com/

 

4. EF Sinergy Cosultant

EF Sinery Consultant memberikan jasa konsultasi untuk perusahaan dan perorangan di bidang pelayanan pajak yang profesional dengan fasilitas yang memadai. Perusahaan ini didirikan di Surabaya pada tanggal 14 Februari 1999 untuk memenuhi kebutuhan perpajakan dunia usaha.

EF Sinergy Consultant meiliki visi untuk menjadi kantor konsultan pajak surabaya yang profesional, akuntabel & dapat di percaya.

EF Sinergy Consultant melayani klien korporasi dan individu di Surabaya dan luar Surabaya untuk membantu mereka dalam perlakuan pajak yang tepat dan kepatuhan terhadap undang-undang perpajakan yang berlaku.

Silahkan konsultasikan permasalahan pajak Anda dengan menghubungi kontak di bawah ini.

Alamat: Ruko Ketintang Residence, Jl. Ketintang Madya VII No.03, Karah, Kec. Jambangan, Kota SBY, Jawa Timur 60232.

No Telepon: 0318299988

Situs: https://www.efsinergy.com/

 

5. Proconsult

Proconsult merupakan kantor pajak, akuntansi, dan bisnis yang menyediakan layanan profesional untuk menutup kesepakatan, membantu individu dan bisnis dengan SPT bulanan dan tahunan.

Proconsult memiliki komitmen menjadi partner terbaik bagi Anda dalam membina kerjasama hingga jangka panjang sesuai dengan tujuan bisnis.

Silahkan konsultasikan permasalahan pajak Anda dengan menghubungi kontak di bawah ini.

Alamat: Ngagelrejo, Kec. Wonokromo, Kota SBY, Jawa Timur 60245.

No Telepon: 081803081010

Situs: http://proconsult.id/

 

6. Konsultan Pajak Surabaya Trust Tax

Trust Tax adalah konsultan pajak surabaya bersertifikat negara dengan pengalaman lebih dari 15 tahun di bidang pajak dan akuntansi. Perusahaan ini telah resmi dan terdaftar di Direktorat Jenderal Pajak.

Trust tax diambil dari kata “Trust” yang memiliki arti Kepercayaan, dan “Tax” yang memiliki makna Pajak. Kantor Trust Tax berada di 5 kota: Surabaya, Sidoarjo, Malang, Yogyakarta dan Solo.

Silahkan konsultasikan permasalahan pajak Anda dengan menghubungi kontak di bawah ini.

Alamat: MMGF+RJ9, Sumur Welut, Kec. Lakarsantri, Kota SBY, Jawa Timur 60215 The Royal 55 Lt 10 No. 10, Kec. Lakarsantri, Kota SBY, Jawa Timur 60195.

No Telepon: 081331410556

Situs: https://trusttaxconsultant.com/

 

7. VS Konsultan Pajak dan Bisnis

VS Konsultan Pajak dan Bisnis adalah perusahaan jasa konsultasi yang bergerak di bidang konsultasi manajemen dan pajak. Terutama di bidang akuntansi, auditing, akuntansi keuangan dan perpajakan.

Pelayanan yang diberikan meliputi bantuan laporan pajak, konsultasi pajak, dokumen pajak, SPT tahunan, tax review, tax planning, dan jasa pajak lainnya.

VS Konsultan Pajak dan Bisnis telah melayani berbagai perusahaan di berbagai sektor bisnis di berbagai kota dan negara bagian di Indonesia.

Silahkan konsultasikan permasalahan pajak Anda dengan menghubungi kontak di bawah ini.

Alamat: Jl.Petemon II No.127, Petemon, Kec. Sawahan, Kota SBY, Jawa Timur 64475.

No Telepon: 08113313332

Situs: https://vs-konsultan-pajak-dan-bisnis.business.site/

 

8. ATTAX INDONESIA – Accounting and Tax Consultant

Attax Indonesia memberikan pelayanan secara profesional dan mengutamakan kualitas yang dipimpin oleh Purwo Adi Nugroho S.E., M.A., BKP., CFP., QWP., AEPP. Resmi terdaftar di Otoritas Pajak Indonesia.

Attax Indonesia membantu wajib pajak dalam memenuhi kewajiban perpajakannya sesuai dengan peraturan perpajakan yang berlaku di Indonesia. Perusahaan ini fokus pada kualitas dengan selalu melayani secara profesional dan menjaga integritas terhadap kerahasiaan dan kepercayaan.

Silahkan konsultasikan permasalahan pajak Anda dengan menghubungi kontak di bawah ini.

Alamat: Jl. Lb. Jaya II Utara No.45, Gading, Kec. Tambaksari, Kota SBY, Jawa Timur 60134.

No Telepon: 081238212577

Situs: http://attaxindonesia.co.id/

 

9. KJA JFK Plus (Kantor Jasa Akuntan)

Layanan akuntan pajak ini menyediakan berbagai layanan pajak, termasuk konsultasi pajak. Jika Anda membutuhkan pendapat tentang pajak perusahaan, Anda bisa mendapatkan saran langsung.

Hal yang baik tentang mendapatkan nasihat dari seorang penasihat adalah Anda tidak perlu mempertanyakan efektivitas akuntan karena mereka adalah penasihat profesional dan ahli di bidangnya.

Silahkan konsultasikan permasalahan pajak Anda dengan menghubungi kontak di bawah ini.

Alamat: Jl. Central Park Gn. Anyar Regency No.E-7, Gn. Anyar Tambak, Kec. Gn. Anyar, Kota SBY, Jawa Timur 60294.

No Telepon: 081703841700

Situs: https://kantor-jasa-akuntan-jfk-plus.business.site/

 

10. Tax Speed

Tax Speed adalah perusahaan konsultasi pajak yang menawarkan banyak layanan termasuk saran pajak dan penyelesaian sengketa pajak. Jika Anda memiliki berbagai masalah pajak, Anda dapat menghubungi penasihat ini secara langsung untuk mencari solusinya.

Pelayanan yang diberikan berupa tax advisory, tax disputes and resolutions, transfer pricing, tax restructuring structure.

Silahkan konsultasikan permasalahan pajak Anda dengan menghubungi kontak di bawah ini.

Alamat: Voza Tower, Jl. Mayjen HR. Muhammad No.31, Kec. Sukomanunggal, Kota SBY, Jawa Timur 60189.

No Telepon: 081238000417

Situs: https://taxspeed.co.id/contact-us/

 

11. Foxel Consultant

Dari perspektif pajak dan keuangan, Foxel Consultant memiliki visi menjadi mitra terbaik bagi perusahaan sebagai konsultan untuk restrukturisasi dan penataan perusahaan. Perusahaan ini membantu mitra tumbuh dan berkembang dengan cepat.

Foxel Consultant juga cepat dalam beradaptasi di segala situasi dan kondisi. Menjunjung tinggi integritas dan komitmen serta Memberikan solusi yang akurat dan tepat. Dijamian permasalahan pajak Anda akan dapat selesai dengan baik.

Silahkan konsultasikan permasalahan  pajak Anda dengan menghubungi kontak di bawah ini.

Alamat: Jl. Raya Semampir No.47a, Medokan Semampir, Kec. Sukolilo, Kota SBY, Jawa Timur 60119.

No Telepon: 081231323303

Situs: http://www.foxelconsultant.com/

 


 

Kepengurusan Pajak Era Digital

Di zaman yang serba digital seperti sekarang ini, semua hal dapat diurus dengan lebih mudah dan praktis.

Sebelum adanya Internet, mengurus perpajakan hanya bisa dilakukan secara manual dengan mendatangi Kantor Pelayanan Pajak (KPP).

Hal ini tentu sangat menyulitkan dan merepotkan. Namun saat ini, mengurus pajak dapat dilakukan lebih efisien bahkan segala urusannya dapat dikerjakan secara elektronik kapan dan di mana saja.

Dibandingkan dulu, sekarang ada kemudahan dalam melaporkan pajak lewat penggunaan E-filing.

Anda tidak perlu repot harus pergi ke KPP. Karena dengan e-Filing, pelaporan menjadi lebih ringkas dan juga aman.

Bagi Anda yang mengutamakan kepraktisan, e-Filing juga menjadi rekomendasi yang paling tepat untuk dicoba.

Lalu, bagaimana dengan daftar NPWP? Dulu mungkin untuk mendaftar NPWP, Anda harus menyertakan KTP dan SKDU (Surat Keterangan Domisili Usaha) tapi sekarang Anda tidak perlu lagi membawa KTP dan hanya perlu membawa surat yang menyatakan tempat usaha Anda yang sah.

Kemudahan Akses Pajak

Pembuatannya pun tidak terbatas hanya di Kantor Pelayanan Pajak, namun juga dapat dilakukan di beberapa tempat.

Kemudahan agar Anda menjadi lebih efisien untuk mengakses pajak baik dari segi informasi atau tata cara pengurusannya pun menjadi poin penting.

Dulu, bagi pemula yang tidak terlalu paham seluk-beluk dunia perpajakan dan hanya ingin menunaikan kewajiban membayar pajak, akses informasi ini dianggap hanya bisa didapatkan dengan datang langsung ke KPP.

Padahal ada program yang diselenggarakan DJP seperti program Mobile Tax Unit yang berkonsentrasi pada penyuluhan dan sarana pengaduan terkait pajak sehingga relevan untuk profesional muda atau pengusaha yang baru mulai akrab dengan ketentuan pajak.

Alteratif lain untuk mengakses informasi dapat dengan mudah diakses dengan mengetik keyword tentang pajak di halaman Google atau Youtube.

Penutup

Tentunya kemudahan mengurus pajak sekarang dibanding dulu adalah Anda tidak perlu mengantre atau menghabiskan waktu berjam-jam menunggu.

Di zaman dulu, membayar pajak identik dengan antrean dan menunggu, bahkan untuk orang yang berdomisili di luar kota atau desa harus menghabiskan waktu berjam-jam menuju Kantor Pelayanan Pajak.

Dengan kemudahan teknologi dan koneksi internet, tidak hanya memudahkan Anda dalam kebutuhan sehari-hari namun juga termasuk dalam hak dan kewajiban untuk mengurus pajak. Selain hemat waktu, hemat tenaga juga bukan

Itulah deretan daftar konsultan pajak yang ada di Surabaya yang dapat membantu Anda membuat daftar mitra jika Anda membutuhkan masalah pajak.